(Beritadaerah-Jepara) Ramai aktivitas warga yang berolahraga di Citius Altius Fortius, Stadion Bumi Kartini, Kota Jepara, Jawa Tengah, Rabu (21/1), pada pukul 16.50 WIB. Stadion ini menjadi stadion kebanggaan masyarakat Jepara.
Foto: Agustinus/Journalist BD


