Pengunjung Test Drive Motor Listrik di IIMS 2023

(Beritadaerah – Jakarta) Tampak pengunjung sedang test drive (uji coba) motor listrik di pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 yang digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Selasa (21/2). IIMS 2023 berlangsung selama 11 hari dan berakhir hingga 26 Februari 2023 mendatang. Selain mobil yang dipamerkan, berbagai aksesoris kendaraan dan bermacam kendaraan roda dua juga ditawarkan dalam pameran ini.

Foto: Handi