Keseruan Menikmati Strawberry di Agrowisata Petik Buah Sarangan
(Beritadaerah - Wisata Nusantara) Pada umumnya wisata petik buah adalah apel, jeruk atau jambu, seperti yang berada di Kota Batu atau di Kabupaten Kediri. Keunikan dari Agrowisata Petik Buah Sarangan ini adalah...